Pages

Subscribe:

Rabu, 25 April 2012

Manfaat Pendataan PAUDNI tahun 2012

Seperti yang dirilis oleh Direktorat jenderal PAUDNI tahun 2012 pada situs paudni tanggal 16 April 2012 tentang instrumen dan SOP pendataan Paudni tahun 2012, dengan Manfaat dari penjaringan dan terintegrasi (on-line) data PAUDNI adalah untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengumpulan data yang tersebar di seluruh Indonesia dalam satu pintu pendataan yang dipusatkan di Setditjen PAUDNI. Pemanfaatan data yang terkumpul adalah untuk mendukung perencanaan, pembinaan, dan evaluasi tentang pelaksanaan program Kemdikbud maupun oleh unit lain terkait yang tepat sasaran sesuai dengan kebutuhan di lapangan. Selain itu pemanfaatan data tersebut antara lain: a. Bantuan Operasional Pendidikan (BOP) untuk peserta didik PAUD, kursus, keaksaraan; b. Tunjangan pendidik dan insentif PTK PAUDNI; c. Sertifikasi pendidik PAUDNI; d. Akreditasi Lembaga dan program-program PAUDNI. oleh karena itu kepada semua lembaga mitra PAUDNI diharapkan dapat melaksanakan dan mengisi instrumen pendataan yang dikirim oleh dinas Pendidikan Kabupaten/Kota atau di unduh di situs http://paudni.kemdiknas.go.id . selamat berjuang sahabat!

0 komentar:

Posting Komentar